Kamis, 26 Februari 2015

Ray Gigant PS Vita




Ok guuuuysss hari ini gue akan ngeshare artikel baru dari gematsu tentang game PS Vita yang pastinya bakal hype di pertengahan tahun ini, game nya sendiri berjudul Ray Gigant dan lebih mantepnya lagi game ini didevelop oleh Bandai Namco Japan, salah satu developer yang kualitas gamenya gak usah diragukan lagi.

Ray Gigant sendiri adalah game dengan tipikal genre dungeon crawler sama seperti Demon Gaze, bersetting di tahun 20XX (near future) dimana monster telah banyak bermunculan di dunia ini yang mengakibatkan populasi manusianya sendiri semakin sedikit, semua unit military resistance yang berusaha untuk mengexterminasi monster yang ada di setiap negara berakhir dengan hasil akhir yang gagal tetapi di Tokyo seorang remaja laki-laki bernama Ichiya Amakaze berhasil untuk mengalahkan monster dengan kekuatan yang disebut dengan " Yorigami" yang di akhir arc pertama kekuatan remaja tersebut jadi tak terkendali dan menghancurkan tokyo.

Dan story dari game Ray Gigant akan berfokus kepada perspektif dari 3 karakter utamanya yakni Ichiya Amakaze, Kyle Griffin (British Boy) dan Nil Phineas (satu-satunya cewek dalam anggota party dan unknown nationality).




Untuk sistem battle nya sendiri Ray Gigants akan sedikit berbeda dengan game-game dungeon crawler lainnya dimana yang biasanya saat battle akan menggunakan view first person, di Ray Gigant battle nya akan menggunakan third person view yang memperlihatkan karakter dari belakang.



Dan terakhir dari segi artstyle nya gak usah diragukan lagi deh, it's PUUUUURE OF AWESOMEEENESS!!










Untuk info lebih lengkapnya silahkan cek di GEMATSU


Well see ya soon untuk artikel-artikel berikutnya, have fun bruhh!!

4 komentar: